Fungsi Umum Kepolisian

Fungsi Umum Kepolisian - Hallo sahabat the life of the muslim world, pada kesempatan kali ini, kami akan bebragi ilmu tetang islam yang berjudul Fungsi Umum Kepolisian, saya telah menyediakan semaksimal mungkin, artikel ini sehingga bisa bermanfaat untuk sahabat sekalian, maka dari itu jangan sungkan untuk komentar dan membagikan tulisa ini kempada yang lainnya.

Penulis : Fungsi Umum Kepolisian
judul artikel : Fungsi Umum Kepolisian

lihat juga


Fungsi Umum Kepolisian

Fungsi Umum Kepolisian
Penulis: Paula
Polisi yang kita kenal selama ini mungkin hanya sebatas Polisi Lalu Lintas saja karena Polantas memang yang paling sering berhubungan dengan masyarakat. Namun, ternyata Polisi tidak hanya sebatas Polantas saja tetapi juga masih ada unsur – unsur lain Kepolisian Indonesia yang memiliki tugas dan fungsi masing – masing.
Sebelum berbicara lebih lanjut tentang jenis – jenis Polisi, Polri membagi Polisi menjadi dua bagian besar yaitu Polisi Berseragam dan Polisi Tidak Berseragam. Kepolisian memiliki lima fungsi umum yaitu Lalu Lintas, Intel, Reserse Kriminal, Samapta, dan Binamitra.
Polisi yang berseragam dari lima fungsi tersebut adalah fungsi Lalu Lintas, Samapta, dan Binamitra. Sedangkan untuk Polisi yang tidak berseragam adalah polisi yang menjalankan fungsi Reskrim dan Intel.
·         Lalu Lintas merupakan fungsi yang paling umum dan sudah dikenal oleh masyarakat. Bahkan, mungkin banyak yang selalu mengidentikkan Polisi lalu lintas ini dengan SIM dan STNK serta pelanggaran hukum lainnya karena merekalah yang akan selalu siap siaga menegur dan menilang Anda bila Anda tidak mengenakan helm atau tidak membawa SIM/STNK. Sesuai dengan fungsinya, fungsi Lalu Lintas adalah fungsi yang paling bertanggung jawab terhadap kelancaran, keamanan, dan ketertiban pengendara di jalan raya.

·         Samapta merupakan fungsi kepolisian Indonesia yang bertugas melaksanakan tugas  - tugas umum Kepolisian Indonesia meliputi penjagaan markas, patroli, penjagaan obyek penting (bank, dubes, dll), penjagaan tahanan, menerima dan membuat laporan surat kehilangan, dll.

·         Intel adalah fungsi sebagai mata – mata dan telinga bagi lembaga Kepolisian Indonesia. Intel melihat dan mendengar semua gejala serta keluhan – keluhan dari masyrakat mulai dari naiknya harga sembako sampai melihat gerak gerik teroris. Intel menghasilkan informasi – informasi yang nantinya informasi tersebut akan dialihkan pada fungsi lain yang berkaitan untuk meredam agar tidak meningkay menjadi ancaman nyata atau faktual.

·         Binamitra, fungsi Kepolisian ini mendekati fungsi humas. Binamitra lebih fokus pada sosialisas informasi kepolisan secara aktif karena Binamitra adalah pihak yang menghubungan masyarakat dengan polisi secara aktif.

·         Reskrim (Reserse dan Kriminal) adalah fungsi yang akan bekerja jika telah terjadi suatu tindak pidana. Reskrim bertugas untuk mengumpulkan barang bukti dalam rangka mengungkap kasus. Sesudah bukti – bukti dikumpulkan, mereka akan menangkan tersangka dan menyerahkan ke Jaksa Penuntut Umum bersama – sama dengan alat bukti yang sudah terkumpul.


Demikianlah Artikel Fungsi Umum Kepolisian

the life of the muslim world Fungsi Umum Kepolisian, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sekian postingan the life of the muslim world kali ini.

Anda sedang membaca artikel Fungsi Umum Kepolisian dan artikel ini url permalinknya adalah https://jumro.blogspot.com/2015/10/fungsi-umum-kepolisian.html Semoga artikel ini bisa bermanfaat.

0 Response to "Fungsi Umum Kepolisian"