Penulis : Pelantikan Pramuka Penggalang SMPN 1 Purwakarta 2017
judul artikel : Pelantikan Pramuka Penggalang SMPN 1 Purwakarta 2017
Pelantikan Pramuka Penggalang SMPN 1 Purwakarta 2017
Pelantikan Pramuka Penggalang
SMPN 1 Purwakarta 2017
Generasi muda, khususnya para siswa adalah penerus cita-cita perjuangan bangsa dan sumber insane bagi pembangunan nasional. Untuk itu perlu ditingkatkan upaya pembinaan dan pengembangan generasi muda secara terus menerus dalam kerangka pendidikan nasional. pengembangan wadah pembinaan generasi muda salahsatunya adalah dengan kegiatan Pramuka, perlu ditingkatkan secara terarah dan teratur melalui kebijaksanaan nasional secara menyeluruh dan terpadu.
Berpijak pada hal tersebut, pembinaan dan pembentukan watak generasi muda dan dalam kegiatan Pramuka perlu dilaksanakan secara terpadu khususnya pada SMP Negeri 1 Purwakarta. Hal ini dimaksudkan agar Pramuka SMP Negeri 1 Purwakarta Khususnya mempunyai bekal yang cukup untuk memikul beban sebagai pioner dan tauladan bagi anggota siswa yang lain. Disamping itu anggota Pramuka mempunyai pengetahuan yang cukup untuk pelaksanaan tugas dan tanggung jawab kesiswaan di sekolah, yang diantaranya adalah tanggung jawab moral.
Untuk mencapai tujuan yang dimaksud, maka perlu mengikuti suatu kegiatan pendidikan, pelatihan dan pembentukan watak bagi Pramuka. Kegiatan yang dimaksud adalah Pelantikan Pramuka Penggalang 2017, merupakan salah satu sarana pembinaan, pendidikan dan pembentukan watak bagi siswa SMP Negeri 1 Purwakarta, disamping sarana lain di sekolah.
Demikianlah Artikel Pelantikan Pramuka Penggalang SMPN 1 Purwakarta 2017
the life of the muslim world Pelantikan Pramuka Penggalang SMPN 1 Purwakarta 2017, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sekian postingan the life of the muslim world kali ini.
0 Response to "Pelantikan Pramuka Penggalang SMPN 1 Purwakarta 2017"
Post a Comment